Sabtu, 26 November 2016

PENGERTIAN MULTI USER, MULTI TASKING, MULTI PLATFROM



1. Sistem Multi-User adalah suatu sistem dimana lebih dari satu user menggunakan secara bersama satu atau lebih perangkat keras, piranti lunak dan data/ informasi , orang dan prosedur melalui masing-masing komputer atau workstation. 3 Meningkatkan Layanan kepada mereka yang tergantung pada sistem Multi-User.

2. Multitasking adalah istilah teknologi informasi dalam bahasa inggris yang mengacukepada sebuah metode dimana banyak pekerjaan atau dikenal juga sebagai proses diolah dengan menggunakan sumber daya CPU yang sama.

3. Multiplatform adalah aplikasi yang bisa dijalankan diOperating System apa saja,Mulai dari Windows 98,2000,XP,Linux,dll.

0 komentar:

Posting Komentar